1. Apa yang dimaksud dengan negosiasi ?
Soal Ulangan Teks Negosiasi kelas X

Quiz
•
Other
•
10th Grade
•
Medium
Shinta Rini
Used 2K+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Bentuk interaksi antar sesama pejabat yang berfungsi untuk mencapai kesepakatan di antara pihak-pihak yang mempunyai kepentingan yang berbeda.
Bentuk interaksi sosial yang berfungsi untuk tidak mencapai kesepakatan di antara pihak-pihak yang mempunyai kepentingan yang sangat berbeda.
Bentuk interaksi sosial yang berfungsi untuk mencapai kesepakatan di antara pihak-pihak yang mempunyai kepentingan yang berbeda.
Bentuk interaksi sosial untuk mencapai kekuatan dan kenyamanan bersama di antara pihak-pihak yang mempunyai kepentingan yang berbeda.
Bentuk interaksi kemasyarakatan yang memiliki fungsi untuk memberikan suatu petuah kepada pihak-pihak yang mempunyai kepentingan yang berbeda.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Bahasa yang digunakan untuk membujuk atau mempengaruhi orang lain dalam teks negosiasi adalah bahasa ......................
Deklaratif
Eksposisi
Persuasif
Naratif
Argumentatif
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Mengapa dalam negosiasi harus menggunakan kata-kata yang santun ?
Untuk mempermalukan pihak kedua.
Untuk dapat menghargai/menghormati dan tidak menyinggung atau mempermalukan pihak kedua.
Untuk memperburuk masalah.
Untuk meninggikan pihak kedua.
Untuk menghormati diri sendiri
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Perhatikan kutipan dialog berikut!
Bu Yana : Selamat pagi, Pak.
Pak Koko : Selamat pagi juga Bu Dike.
Dialog di atas termasuk ke dalam pasangan tuturan ................................. dan ...............................
Mengucapkan salam-membalas salam.
Meminta-memenuhi/menolak permintaan.
Mengusulkan-menerima/menolak usulan.
Memerintah-mematuhi/menolak perintah.
Membujuk-menyuruh/memberikan suruhan melakukan sesuatu
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Perhatikan kutipan dialog berikut!
Bu Yana : Ada baju pramuka?
Pak Koko : Ya, ada. Yang besar atau yang kecil?
Bu Yana : Yang ukuran kecil saja, Pak.
Dialog di atas termasuk ke dalam struktur isi negosiasi bagian ...............
Orientasi
Permintaan
Pemenuhan
Penawaran
Persetujuan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Perhatikan dialog berikut!
Bu Dike : Topeng ini berapa harganya?
Pak Koko : Tiga ratus ribu rupiah.
Bu Dike : Wah mahal sekali. Dua ratus ribu, ya?
Pak Koko : Belum boleh, Bu. Ini sudah murah sekali. Pasnya dua ratus delapan puluh ribu.
Bu Dike : Itu masih terlalu mahal. Kalau dua ratus lima puluh ribu, boleh?
Pak Koko : Belum boleh. Naik sedikit, Bu.
Dialog di atas termasuk ke dalam struktur isi negosiasi bagian ...............
Orientasi
Permintaan
Pemenuhan
Penawaran
Persetujuan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan dialog di bawah ini.
Wakil Pengusaha : Boleh saya keluar, Pak?
Wakil Pemerintah : Ya, Silakan.
Wakil Pengusaha : Terima kasih, Pak. Selamat siang.
Wakil Pemerintah : Selamat siang.
Dialog di atas termasuk ke dalam struktur isi negosiasi bagian ...............
Penutup
Orientasi
Pemenuhan
Penawaran
Persetujuan
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
25 questions
TEKS DEBAT

Quiz
•
10th Grade
25 questions
PH TEKS ANEKDOT/EKSPOSISI

Quiz
•
10th Grade
25 questions
Bahasa Indonesia

Quiz
•
10th Grade
30 questions
QUIS TEKS NEGOSIASI

Quiz
•
10th Grade
25 questions
PAT Bahasa Indonesia Kelas X

Quiz
•
10th Grade
25 questions
SOAL LATIHAN BAHASA INDONESIA KELAS 10

Quiz
•
10th Grade
25 questions
Latihan Soal Penilaian tengah semester

Quiz
•
10th Grade
25 questions
STS KELAS X GENAP

Quiz
•
10th Grade - University
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for Other
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade
65 questions
MegaQuiz v2 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
GPA Lesson

Lesson
•
9th - 12th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade