Bersifat memberikan informasi merupakan tujuan dari teks ceramah yang berarti ..
KUIS TEKS CERAMAH

Quiz
•
World Languages
•
11th Grade
•
Medium
Irama Irama
Used 13+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Mengajak pendengar
Membujuk pendengar
Memberi informasi pendengar
Memberi tanggapan pendengar
Memberi pelajaran pada pendengar
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Bagian yang berisi tentang ucapan salam dan doa kepada Tuhan dalam teks ceramah terdapat pada...
Pembukaan
Isi
Penutup
Konflik
Koda
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Dalam berceramah, Andi memilih untuk membaca naskah karena tidak dapat menghafal teks yang ia buat. Maka, Andi berceramah dengan menggunakan metode...
Impromptu
Memoriter
Naskah
Ekstemporan
Serta merta
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Ketika berceramah, pembicara harus bisa mengajak, membujuk, dan memengaruhi audien agar turut bekerja sama mengenai tema yang ia sampaikan. Hal tersebut disebut sebagai...
Informatif
Adaptif
Komunikatif
Persuasif
Deklaratif
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Ketika berceramah pembicara memiliki maksud untuk menghibur audien agar tidak bosan. Maka, pembicara berceramah dengan tujuan untuk...
Persuasif
Rekreatif
Informatif
Komunikatif
Adaptasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berikut ungkapan penutup yang tepat adalah ….
Demikian saya akhiri, kurang lebihnya mohon maaf. Kesempurnaan milik Allah, kesalahan milik saya.
Dalam ayat tersebut Allah menjelaskan kepada orang-orang yang beriman bahwa Allah akan selalu beserta mereka yang menjadikan sabar dan shalat sebagai penolong.
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Selamat pagi, audiens yang saya hormati dan saya cintai.
Segala puji kita panjatkan kehadirat Allah swt. Atas segala nikmatnya yang telah diberikan kepada kita semua.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Kalimat yang bersifat persuasif dalam cuplikan tersebut adalah..
Hadirin yang saya hormati
Mari kita renungkan kembali makna Sumpah Pemuda
Puji dan syukur kita panjatkan
Pernyataan ikrar dari berbagai perkumpulan pemuda
Hari ini kita berkumpul untuk memperingati hari bersejarah
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
Materi cerpen Kelas XI

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Kuis Teks Ceramah

Quiz
•
11th Grade
16 questions
mengontruksi teks ceramah

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Bahasa Arab Kelas 9 MTs (Tahun Baru hijriyah)

Quiz
•
7th Grade - University
15 questions
Teks Ceramah

Quiz
•
11th Grade
10 questions
LATIHAN SOAL CERAMAH

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Teks Ceramah

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Ceramah dalam Bahasa Indonesia

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Quiz Pidato

Quiz
•
8th Grade - University
20 questions
Penilaian Harian Teks Ceramah

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Tes Formatif Berbicara Fasih dan Santun

Quiz
•
6th Grade - University
15 questions
Ceramah dan Komunikasi Efektif

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Ulangan Teks Ceramah

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Quiz Materi Ceramah Kelas XI

Quiz
•
11th Grade
20 questions
Ulangan Harian Teks Ceramah

Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Quizizz
10 questions
Chains by Laurie Halse Anderson Chapters 1-3 Quiz

Quiz
•
6th Grade
20 questions
math review

Quiz
•
4th Grade
15 questions
Character Analysis

Quiz
•
4th Grade
12 questions
Multiplying Fractions

Quiz
•
6th Grade
30 questions
Biology Regents Review #1

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Reading Comprehension

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Types of Credit

Quiz
•
9th - 12th Grade
50 questions
Biology Regents Review: Structure & Function

Quiz
•
9th - 12th Grade