SOAL MANAJEMEN KESELAMATAN (ISM-Code)
Quiz
•
Professional Development
•
University - Professional Development
•
Hard
Mario Sardadi
Used 21+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Apa yang anda ketahui tentang International Sistem Manajemen Code/ISM-Code yang telah diratifikasi oleh Pemerintah Indonesia melalui PM 45 Peraturan Menteri Perhubungan RI Nomor 45 Tahun 2012?
Standar Internasional Manajemen Keselamatan untuk pengoperasian kapal secara aman dan usaha pencegahan pencemaran di laut.
Standar Manajemen untuk pengoperasian kapal dan Pelabuhan secara aman
Standar International Manajemen ISO 9001:18001 untuk Operasional Kapal secara baik
Standar International Manajemen Keamanan untuk Pengoperasian Kapal dan Pelabuhan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Apa yang anda ketahui tentang Designated Person Ashore (DPA)
Personil kapal yang ditunjuk untuk bertanggung jawab pelaksanaan ISM Code di perusahaan dan kapal sebagai penghubung manajemen kapal ke manajemen darat.
Pengendali Dokumen yang ditunjuk untuk bertanggung jawab pelaksanaan ISM Code di perusahaan dan kapal sebagai penghubung manajemen kapal ke manajemen darat.
Manager K2L yang ditunjuk untuk bertanggung jawab pelaksanaan ISM Code di perusahaan dan kapal sebagai penghubung manajemen kapal ke manajemen darat.
Personil darat yang ditunjuk untuk bertanggung jawab pelaksanaan ISM Code di perusahaan dan kapal sebagai penghubung manajemen kapal ke manajemen darat.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam Manajemen Keselamatan Internasional/ISM-Code ada kewajiban Manajemen Darat dan Kapal untuk melakukan perawatan rutin kapal, perawaatan rutin kapal termasuk
dalam elemen berapa
Elemen 7
Elemen 8
Elemen 9
Elemen 10
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dokumen yang diterbitkan oleh pemerintah kepada perusahaan yang telah menjalankan atau memenuhi persyaratan ISM-Code dinamakan?
Document Legal of ships
Document of Comparasional
Document of Compliance
Document of Legal Compinace
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Dalam Implemetasi ISM-Code wajib dilakukan internal dan eksternl audit dibawah ini contoh temuan audit yang bersifat MAJOR NON-CONFORMITY, kecuali?
Sertifikat SMC Kapal ekspired 3 bulan yang lalu
Arsip latihan keadaan darurat belum di file kan
Terjadi genangan air sedalam 50 cm di ruang void
Saat audit nakhoda tidak ada diatas kapal dan tidak ada pjs. Nakhoda
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Apakah yg dimaksud dengan master overiding authority?
Kekuasaan mutlak DPA untuk melakukan apa saja untuk menyelamatkan awak kapal, kerusakan lingkungan dan kapalnya
Kekuasaan mutlak Nakhoda untuk melakukan apa saja untuk menyelamatkan awak kapal, kerusakan lingkungan dan kapalnya
aKekuasaan mutlak Top Manajemen untuk melakukan apa saja untuk menyelamatkan awak kapal, kerusakan lingkungan dan kapalnya
Kekuasaan mutlak Nakhoda dan KKM untuk melakukan apa saja untuk menyelamatkan awak kapal, kerusakan lingkungan dan kapalnya
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan Plimsoll Mark kapal ?
sebuah tanda pada lambung kapal untuk membatasi draft maksimun sebuah kapal
sebuah tanda pada haluan kapal untuk membatasi draft maksimun sebuah kapal.
sebuah tanda pada lambung dan top deck kapal untuk membatasi draft maksimun sebuah kapal
sebuah tanda pada SMC untuk membatasi draft maksimun sebuah kapal
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
10 questions
QUIZIZ WEEK 11
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Weekly Quiz W13
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Kuiz Taklimat Tatatertib
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Sinarmas Sekuritas - Effective Communication Skills
Quiz
•
University
15 questions
[POST TEST] BRAND OVERVIEW- MT Area Feronia
Quiz
•
Professional Development
15 questions
Pretest Workshop Pengelolaan Kinerja PMM
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Pre Test Danger Prediction
Quiz
•
Professional Development
20 questions
TS25 REVISITED
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
