Kuis 20 November 2024
Quiz
•
Education
•
Professional Development
•
Medium
Andhika Baryatsa
Used 1+ times
FREE Resource
33 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menteri teknis menugaskan APIP di lingungan kementerian teknis masing-masing sesuai fungsi dan kewenangan. Hal ini termasuk tata cara pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan Pemda dalam bentuk … (SKB Hesti)
a. Pembinaan umum
b. Pengawasan umum
c. Pembinaan teknis
d. Pengawasan teknis
e. Pengawasan khusus
Answer explanation
Jawaban : D
PP 12 Tahun 2017 Pasal 15 Ayat 1 mengani pengawasan teknis
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hasil konsultasi harus ditindaklanjuti oleh Pemerintah Daerah dengan cara... (SKB Putri)
A. Menyerahkan laporan kepada DPR
B. Melakukan penyempurnaan dan/atau penyesuaian kebijakan daerah
C. Membentuk tim independen
D. Mengadakan konsultasi ulang
E. Membuat keputusan kolektif dengan masyarakat
Answer explanation
Jawaban: B
Berdasarkan pernyataan yang tercantum pada pasal 5 ayat (7), hasil konsultasi (baik yang dilakukan secara langsung maupun tidak langsung) harus ditindaklanjuti oleh Pemerintah Daerah melalui:
1. Penyempurnaan kebijakan daerah dan/atau
2. Penyesuaian kebijakan daerah yang sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menurut PP No 12 Tahun 2017, bentuk pembinaan yg dilakukan pusat kepada daerah adalah dalam bentuk.. (SKB Evi)
A. Pelatihan aparatur daerah
B. Penyediaan anggaran pembangunan
C. Penyusunan rencana strategis daerah
D. Pemantauan dan evaluasi terhadap pelaksanaan kebijakan daerah
E. Pembentukan organisasi perangkat daerah.
Answer explanation
Jawaban D
Pembinaan dari pemerintah pusat kepada daerah dilakukan melalui pemantauan dan evaluasi untuk memastikan kebijakan yang di terapkan selaras dengan tujuan nasional
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang harus menjadi dasar dalam penyusunan RPJMD menurut PP No. 12 Tahun 2017? (SKB Nurul)
A. Visi dan misi kepala daerah
B. Hasil evaluasi program nasional
C. Prioritas pembangunan nasional dan potensi daerah
D. Kebijakan pemerintah pusat
E. Kebijakan Presiden terdahulu
Answer explanation
Jawaban C. Prioritas pembangunan nasional dan potensi daerah.
Dalam Pasal 7 PP 12/2017, disebutkan bahwa penyusunan RPJMD harus berdasarkan pada prioritas pembangunan nasional dan potensi daerah yang ada. Dengan demikian, RPJMD tidak hanya memperhatikan kebijakan nasional, tetapi juga mencakup kondisi dan potensi daerah, serta kebutuhan masyarakat yang ingin ditingkatkan selama periode 5 tahun.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
RPJMD atau Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah digunakan dalam periode ... (SKB Andhika)
A.1 Tahun
B. 3 Tahun
C.5 Tahun
D. 10 Tahun
E. 20 Tahun
Answer explanation
Jawaban C.
Menurut PP12/2017 RPJMD dilaksanakan dalam periode 5 tahun.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Program pembinaan khusus pendalaman bidang pemerintahan dilakukan dalam waktu ... (SKB Adelyta)
A. Paling sedikit 1 Bulan Paling lama 2 Bulan
B. Paling sedikit 1 Bulan Paling lama 3 bulan
C. Paling sedikit 2 Bulan Paling lama 3 bulan
D. Paling sedikit 2 Bulan Paling lama 4 bulan
E. Paling sedikit 3 Bulan Paling lama 5 Bulan
Answer explanation
Jawaban B Paling sedikit 1 Bulan Paling lama 3 Bulan
PP no 12 thn 2017 Pasal 39 ayat 13 Halaman 44
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini merupakan bentuk pembinaan umum dan teknis yang diselenggarakan dalam rangka pengembangan kompetensi penyelenggara pemerintahan daerah yaitu... (SKB Siffa)
A. Fasilitasi
B. Pendidikan dan Pelatihan
C. Konsultasi
D. Penelitian
E. Pengembangan
Answer explanation
Jawaban: B
Berdasarkan PP No. 12 Thn 2017 tentang Pembinaan dan Pengawasan Pemerintahan Daerah Pasal 5 Paragraf 3 Ayat 1 Hal. 7 tentang Pendidikan dan pelatihan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
30 questions
TO PCK PPAE PRAJAB GEL 2 TH 2023
Quiz
•
Professional Development
28 questions
CERDAS CERMAT HARI BAKTI PERBENDAHARAAN KE-19 TAHUN 2023_konsep
Quiz
•
Professional Development
30 questions
latihan soal ppg guru sd
Quiz
•
Professional Development
29 questions
UNIT 5: Mantap Integriti Mantaplah Jati Diri
Quiz
•
Professional Development
30 questions
PSAT PJOK KLS 7
Quiz
•
Professional Development
30 questions
Quiz Electric Practical
Quiz
•
Professional Development
30 questions
AKM Literasi Membaca 2
Quiz
•
Professional Development
30 questions
THIS/THAT IS, THESE/THOSE ARE, THERE IS/THERE ARE
Quiz
•
7th Grade - Professio...
Popular Resources on Wayground
20 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
6th - 8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Order of Operations
Quiz
•
5th Grade
20 questions
Halloween
Quiz
•
5th Grade
16 questions
Halloween
Quiz
•
3rd Grade
12 questions
It's The Great Pumpkin Charlie Brown
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Possessive Nouns
Quiz
•
5th Grade
10 questions
Halloween Traditions and Origins
Interactive video
•
5th - 10th Grade
Discover more resources for Education
10 questions
Halloween
Quiz
•
Professional Development
16 questions
Spooky Season Quiz
Quiz
•
Professional Development
5 questions
11.4.25 Student Engagement & Discourse
Lesson
•
Professional Development
50 questions
ASL Colors and Clothes
Quiz
•
KG - Professional Dev...
15 questions
Ohms Law
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
Professional Development
10 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
Professional Development
