QUIZ PENYELAMATAN DALAM AIR

Quiz
•
Physical Ed
•
10th Grade
•
Medium

Aurellia Dyandra
Used 4+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Untuk melakukan pertolongan pada korban tenggelam di kolam renang, kita dapat melakukan permulaan menolong orang yang tenggelam tersebut biasanya dilakukan dari
Luar kolam
Atas kolam
Dasar kolam
Samping
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Agar terhindar dari kecelakaan pada aktivitas air di kolam kita perlu menguasai usaha penyelamatan diri di air agar dapat mengantisipasi terjadinya kecelakaan di air, salah satu upaya tersebut adalah dengan
Menguasai kemampuan salah satu teknik berenang dengan baik
Melakukan pemanasan yang cukup untuk menghindari kram saat berenang
Menggunakan pelampung apabila belum bisa atau mahir dalam berenang
Berenang sendiri di kedalaman kolam yang tinggi walaupun belum mahir berenang
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Salah satu teknik melakukan pertolongan tanpa alat dengan teknik memegang kepala korban adalah dengan meletakan kedua tapak tangan penolong pada
Telinga kiri korban
Telinga kanan korban
Kedua telinga korban
Leher korban
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Adapun beberapa hal yang harus di perhatikan oleh orang untuk melakukan penyelamatan di air, dalam memberikan pertolongan pada korban penolong harus bersikap
Bingung
Panik
Tergesa-gesa
Tenang
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Salah satu cara menolong korban pada kecelakaan air yang tenggelam di kolam adalah dengan berenang untuk membawanya ke tepi kolam, teknik renang yang biasa digunakan untuk memberikan pertolongan adalah gaya
Bebas
Samping
Kupu-Kupu
Katak
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Alat yang dapat digunakan untuk penyelamatan di air adalah
Tenda dan mantel
Ban perkakas
Tenda dan meteran
Ban tali dan galah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Dalam olahraga renang sering terjadi kecelakan yang memerlukan pertolongan yang cepat dan tepat. Teknik pertolongan yang menggabungkan antara pernapasan buatan dengan penekanan dada disebut
Resusitasi paru-paru
Resusitasi saraf
Resusitasi jantung dan paru-paru
Resusitasi jantung
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Renang

Quiz
•
1st Grade - University
10 questions
Pertolongan Pertama pada Kecelakaan

Quiz
•
10th - 12th Grade
11 questions
Soal Renang Kelas X

Quiz
•
10th Grade
10 questions
soal pjok renang gaya punggung

Quiz
•
6th Grade - University
15 questions
RENANG X

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Quiz Pengenalan Air dalam Olahraga Renang

Quiz
•
1st Grade - University
15 questions
PENILAIAN HARIAN RENANG CRAWL

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Dasar-Dasar Pertolongan Pertama

Quiz
•
9th Grade - University
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade