
Latihan Soal Prakarya IX

Quiz
•
Other
•
9th Grade
•
Hard
Agustinus Nepung
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan pernyataan berikut ini,
1) adanya kekurangan bahan baku atau memanfaatkan bahan baku yang tidak banyak jumlahnya.
2) harga yang tidak terjangkau
3) rendahnya daya beli masyarakat akan barang campuran
4) menghindari bentuk yang monoton
5) meningkatkan estetika pada tampilan produk
6) lebih terlihat modern karena dapat disukai oleh semua kalangan
Yang termasuk latar belakang dalam penggunaan bahan berbasis media campuran ditunjukkan oleh nomor ....
1), 2) ,4), 5)
1), 3) , 4), 5)
1), 4) , 5), 6)
. 2), 4) , 5), 6)
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini merupakan yang bukan prinsip perubahan strategi dalam kerajinan berbasis media campuran, adalah ....
Merupakan penggabungan dari berbagai bahan yang tidak memiliki reaksi kimia tertentu
Bahan yang digunakan terdiri dari berbagai jenis
Bahan yang digunakan harus berasal dari bahan alami
d.
memiliki karakteristik yang bisa mewujudkan keindahan dan bersifat harmonis
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebelum melakukan perancangan produk, ada beberapa hal yang diperhatikan agar tercipta bentuk produk kerajinan yang unik dan artistik, salah satunya adalah stilasi yaitu ....
Menyederhanakan bentuk dengan mengurangi atau menambah bentuk produk kerajinan berbasis media campuran
merubah bentuk produk kerajinan berbasis media campuran
Merubah nilai produk dari produk yang kurang berharga menjadi barang yang berharga
c
mengubah bentuk hingga menjadi bentuk yang benar- benar baru
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini merupakan yang bukan bahan alam yang dapat digunakan dalam bahan dasar untuk kerajinan berbasis media campuran adalah....
Kayu
Gips
Batu
keramik
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bahan yang digunakan sebagai bahan dasar untuk kerajinan berbasis media campuran sangat beragam, karaktersitik setiap bahan tentu berbeda satu sama lain Bahan yang cocok dipadukan dengan batu dalam produk kerajinan adalah ....
kertas
Logam
Keramik
plastik
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sebelum dijadikan perhiasan atau kerajinan, batu harus dipoles terlebih dahulu. Unttuk memoles dan meproses batu menjadi sebuah kerajinan yang bernilai jual tinggi deperlukan alat dan bahan untuk mengolahnya. Berikut ini merupakan alat yang digunakan kerajinan batu adalah ....
Pahat, mesin pemotong, alat patri
Pahat, mesin pemotong, gerinda
Pahat, gergaji, gerinda
Gergaji, alat patri, pahat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu alasan perak lebih banyak dijadikan paduan kerajinan berbasis media campuran adalah ....
mudah diperoleh di alam bebas
harga terjangkau
bersifat korosif
tampilan yang monoton
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
PAS S(I) Prakarya Kls IX

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Tes Diagnostik Prakarya kls IX sem 2

Quiz
•
9th Grade
20 questions
kuis prakarya kelas 9

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Latihan PAS Prakarya Kelas 9

Quiz
•
9th Grade
25 questions
PTS KELAS 9 SEM. GENAP

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Remedial SAS Prakarya VII

Quiz
•
7th Grade - University
30 questions
Soal PTS Prakarya Kelas 9 Semester 2 Tahun 2021

Quiz
•
9th Grade
20 questions
pengolahan daging dan ikan

Quiz
•
9th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
12 questions
Graphing Inequalities on a Number Line

Quiz
•
9th Grade
20 questions
Cell Organelles

Quiz
•
9th Grade
28 questions
Ser vs estar

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Two Step Equations

Quiz
•
9th Grade
17 questions
Continents and Oceans

Lesson
•
5th - 9th Grade