Jenis tumbuhan golongan tanaman padi-padian/ rumput-rumputan yang dibudidayakan untuk menghasilkan butir-butir berisi biji-bijian sebagai sumber karbohidrat/ pati disebut ...

SUMATIF PRAKARYA KELAS 8

Quiz
•
Other
•
8th Grade
•
Easy
Dini Setiarini
Used 3+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
buah-buahan
serealia
umbi-umbian
kacang-kacangan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bagian tanaman jagung yang dapat dibuat bakwan, bergedel, atau sayuran adalah bagian ...
daun jagung
biji jagung tua
buah jagung muda
batang jagung
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Beras mengandung karbohidrat yang kaya akan zat gula atau disebut ...
glukosa
laktosa
fruktosa
kalium
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar disamping!
Berwarna putih, tidak transparan, seluruh atau hampir seluruh patinya merupakan amilopektin, disebut dengan ...
beras putih
beras merah
beras hitam
ketan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar disamping!
Tanaman serbaguna yang dapat digunakan sebagai sumber pangan, pakan ternak, bahan baku industri disebut ...
gandum
beras
sorgum
jagung
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Akar sorgum bisa digunakan sebagai jamu yang berkasiat untuk ...
memperlancar peredaran darah
menurunkan kadar gula darah
menurunkan berat badan
menurunkan tekanan darah
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jenis kacang-kacangan yang memiliki kalsium, fosfor, zat besi yang tinggi sehingga dapat bermanfaat bagi penderita kurang darah (anemia) adalah ...
kacang panjang
kacang kedelai
kacang tanah
kacang hijau
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
Prakarya 9 Pemantapan 1

Quiz
•
8th Grade
30 questions
PENGOLAHAN BAB 4 sem.2 kls 8

Quiz
•
8th Grade
25 questions
UH Pengolahan Bahan Pangan Setengah Jadi Serelia dan Umbi-Umbian

Quiz
•
8th Grade
31 questions
Latihan soal pky smt2

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Latihan soal BAB 2 kelas 8 (Pengolahan Smtr2)

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Prakarya kelas 8

Quiz
•
8th Grade
25 questions
UH Prakarya Materi Pengolahan Kelas 8

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Prakarya Pengolahan 3.3 Kelas VIII

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade